Menantu Hobi Berjudi Burung Merpati, Kuras Isi ATM Mertua
MIMBAR-RAKYAT.COM (Surabaya) – Menantu yang tak pantas ditiru. M. Ridwan, 20, harus berurusan dengan polisi, karena nekat membobol ATM milik mertuanya sendiri. Uang yang dikuras Rp8,7 juta dari tabungan mertuanya di bank. Warga Jalan Dharmawangsa, Gang 3, Surabaya, Jawa Timur ini dilaporkan Chusnul Hidayat, 49, sang mertua ke polisi. Ridwan dijebloskan
Read More