Friday, September 29, 2023
Home > Bung Jun

Bulan yang Sama, Puisi Djunaedi Tjunti Agus

Bulan yang Sama, Puisi Djunaedi Tjunti Agus   Malam itu banyak yang terkesima Terkagum-kagum, berdecak Bertepuk tangan tersenyum sumringah Melihat bulan yang luar bisa, menghela nafas Terang yang melebihi malam sebelumnya Padahal itu adalah bulan yang sama Bulan yang mengcuat di tengah gelap gulita Menerangi bumi bermandikan cahaya   Bisik-bisik berubah jadi suara merdeka Kemana saja mereka selama ini Itu suara yang memecah

Read More

Kebakaraan Landa Pesta Pernikahan, Lebih dari 100 orang tewas dan 150 terluka

Mimbar-Rakyat.com (Qaraqosh, Irak) - Sedikitnya 100 orang tewas dan lebih dari 150 orang terluka akibat kebakaran terjadi saat pesta pernikahan di sebuah gedung acara. Musibah itu terjadi di kota Qaraqosh, Irak utara. Demikian menurut pejabat setempat Rabu (27/9) pagi waktu setempat. Di rumah sakit utama di kota yang mayoritas penduduknya beragama

Read More

Hendry Ch Bangun:  PWI Milik Kita Semua

Mimbar-Rakyat.com (Bandung) – “PWI adalah milik kita semua. 38 provinsi memiliki PWI.” Demikian dikatakan Hendry Ch Bangun, dalam sambutannya setelah terpilih sebagai Ketua Umum PWI Pusat secara meyakinkan, dalam Kongres PWI, Selasa (26/9) malam, di Bandung. Dia mengajak seluruh anggota PWI untuk terus bersinergi membangun organisasi agar lebih berjaya lagi. “Kita

Read More

Warga Pulau Rempang batal direlokasi ke Galang, Xinyi Group untuk tingkatkan daya saing Indonesia

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Warga Rempang batal direlokasi ke Pulau Galang. Itulah kabar terbaru tentang dampak dari rencana investasi produsen kaca asal China, Xinyi Group, di Pulau Rempang, Bantan, Riau Kepulauan. Kabar tersebut disampaikan  Menteri Investasi Bahlil Lahadalia, Rabu (20/9-2023). Seperti dikutip dari Bisnis.com. Bahlil menegaskan, pemerintah tidak akan merelokasi warga Pulau

Read More

Persaingan dikesampingkan, rakyat Libya yang terpecah sejak tergulingnya Qaddafi kini saling bantu

Jumlah korban tewas sementara 3.166 orang. Namun jumlah akhir kemungkinan akan jauh lebih tinggi.   Mimbar-Rakyat.com (Tripoli) - Banjir mematikan yang terjadi di Libya telah memicu gelombang solidaritas dan mengatasi perbedaan politik di negara yang dilanda perpecahan sejak revolusi tahun 2011 yang menggulingkan Muammar Qaddafi. “Segera setelah kami mendengar tentang tragedi mengerikan ini,

Read More

Dwikorita: Perubahan Iklim dan Krisis Air jadi Ancaman Serius Seluruh Negara

Mimbar-Rakyat.com (Beijing) - Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyatakan bahwa perubahan iklim yang berdampak pada krisis air semakin menjadi ancaman serius, sehingga harus menjadi perhatian dan kewaspadaan seluruh negara di dunia. Menurut dia, terganggunya siklus hidrologi sehingga terjadi krisis air disebabkan oleh kencangnya laju perubahan iklim, yang dipicu

Read More

Mulai Hari ini LRT Jabodebek Tambah Jumlah Perjalanan menjadi 202 setiap hari

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Mulai hari ini, Sabtu 16 September 2023, LRT Jabodebek melakukan penambahan jadwal perjalanan LRT Jabodebek guna memenuhi peningkatan kebutuhan pengguna jasa LRT Jabodebek. Penambahan perjalanan LRT Jabodebek ini merupakan hasil evaluasi melihat tingginya kebutuhan masyarakat pengguna LRT Jabodebek dan sebagai upaya mendukung pemerintah guna mengurai kemacetan di wilayah

Read More

Banjir Libya: Korban tewas bisa mencapai 20.000 orang

Mimbar-Rakyat.com (Dema, Libya) - Operasi bantuan yang belum pernah terjadi sebelumnya sedang dilakukan di Libya timur pada hari Kamis (14/9) di tengah kekhawatiran bahwa jumlah korban tewas akibat banjir bandang mirip tsunami, baru-baru ini, bisa mencapai lebih dari 20.000 orang. Menurut laporan Arab News, saat ini telah tercatat 11.300 jiwa tewas

Read More

Jokowi Tinjau Pembangunan Industri Petrokimia Cilegon

Mimbar-Rakyat.com (Cilegon) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau pembangunan area industri PT Lotte Chemical Indonesia (LCI), Kota Cilegon, Provinsi Banten, hari ini Selasa, 12 September 2023. Presiden menyatakan bawa progres pembangunan industri sektor petrokimia tersebut sudah mencapai 73 persen dan direncanakan selesai pada tahun 2025. “Proyek ini sudah dimulai tahun 2020

Read More

Super blue moon hibur masyarakat Timur Tengah

Masyarakat Timur Tengah Rabu (6/9) lalu terhibur dengan muculnya super blue moon. Peristiwa langka itu memang selalu dirindukan, karena memang sagat jarang terjadi. Terakhir kali pemunculan super blue moon di Timur Tengah terjadi tahun 2009. Arab News melaporkan, Fenomena itu terjadi ketika ada 13 bulan purnama, bukan 12 bulan biasanya. Bulan biru

Read More

Moulay Brahim rumah bagi sekitar 3.000 orang, kini diselimuti duka

Mimbar-Rakyat.com (Moulay Brahim, Maroko) - Lahcen duduk di sudut apotek desa di Moulay Brahim di pegunungan High Atlas Maroko. Dia tidak bisa dihibur setelah kehilangan istri dan empat anaknya akibat gempa Jumat (8/9) malam. Kepala pria berusia 40 tahun itu tertunduk, badannya meringkuk kesakitan. “Aku sudah kehilangan segalanya,” katanya dengan suara yang

Read More

Gempa Maroko tewaskan 2.000 orang lebih, 1.404 dalam kondisi kritis

Mimbar-Rakyat.com (Marrakech, Maroko) - Gempa bumi dahsyat yang jarang terjadi melanda Maroko, berkekuatan 6,8 skala richter, membuat lebih dari 2.000 orang tewas, dan jumlah korban diperkirakan akan bertambah. Gempa yang terjadi Jumat (8/9) itu menyebabkan orang-orang berhamburan dari tempat tidur mereka ke jalan-jalan. Gempa juga merobohkan bangunan-bangunan di desa-desa pegunungan

Read More

Kapan Musim Hujan Tiba? Awal Musim Tidak Serentak

Wilayah-wilayah yang diperkirakan akan mengalami musim hujan dengan sifat di atas normal meliputi Aceh bagian selatan, Sumatera Utara bagian utara, Riau bagian utara, Sumatera Barat bagian selatan, Jambi bagian utara, Bengkulu bagian utara, Sumatera Selatan bagian barat, Banten bagian selatan, Sulawesi Tengah bagian selatan, dan Sulawesi Tenggara bagian selatan.   Mimbar-Rakyat.com (Jakarta)

Read More

Gempa Maroko: 296 orang tewas dan 153 luka-luka, rusak bangunan bersejarah

Mimbar-Rakyat.com (Rabat, Maroko) - Gempa bumi dahsyat yang jarang terjadi melanda Maroko pada Jumat (8/9) malam, menewaskan ratusan orang dan merusak bangunan dari desa-desa di Pegunungan Atlas hingga kota bersejarah Marrakesh. Setidaknya 296 orang tewas, 153 luka-luka. Laki-laki, perempuan, dan anak-anak berada di jalan-jalan karena takut akan terjadi gempa susulan. Kementerian

Read More

PM RRT: Apa pun badai yang terjadi, kerja sama Tiongkok-ASEAN tetap kokoh

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – “Selama kita tetap berada di jalur yang benar, apa pun badai yang mungkin terjadi, kerja sama Tiongkok-ASEAN akan tetap kokoh dan terus maju menghadapi segala rintangan serta akan mencapai perkembangan dan kemajuan yang lebih besar melalui kerja sama tersebut.” Ungkapan ini disampaikan Perdana Menteri  Republik Rakyat Tiongkok

Read More

Dukung KTT ASEAN, Transjakarta Sediakan Bus Listrik Gratis

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menyediakan layanan bus pengumpan (shuttle bus) untuk menyukseskan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN yang diselenggarakan di DKI Jakarta. Rute-rute tersebut juga dapat dapat digunakan oleh masyarakat umum. Layanan shuttle bus akan beroperasi mulai 30 Agustus hari ini sampai 7 September 2023. Demikian dikatakan Kepala Divisi

Read More

LRT Jabodebek Berlakukan Tarif Promo Diskon 78%

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Tarif kereta api ringan Terpadu (LRT) Jabodebek akan dipromo berupa diskon sebesar 78% yang diwujudkan dalam tarif flat sebesar Rp 5.000,- untuk seluruh lintas pelayanan. Promo berlaku sejak diresmikan sampai dengan akhir bulan September 2023. Operasional LRT terintegrasi di wilayah Jakata Bogor Depok dan Bekasi tersebut diresmikan oleh

Read More

Mereka di Puri Arraya terus melaju untuk Indonesia maju

Mimbar-rakyat.com (Ciampea, Bogor) - Tekad itu begitu tulus dan kuat, anak-anak itu begitu semangat dan terus bergerak sementara irama lagu silih berganti mengalun hingga mendekati tengah malam. Berbagai tarian daerah dan modern, tentu saja dengan gubahan dan rancang tari (koreog) sendiri, diperagakan kanak-kanak, diselingi dengan penyerahan door-prize cukup banyak kepada para

Read More

Kurangi Polusi, Pemkot Jakbar Lakukan Penyemprotan Jalan

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Untuk mengurangi polusi udara, Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat akan melakukan penyiraman di sejumlah ruas jalan. Demikian dikatakan Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kota Administrasi Jakarta Barat, Imron Syahrin. Untuk tahap awal pihaknya bakal melakukan penyemprotan di dua titik pada Senin (28/8) mendatang. Kedua titik tersebut yakni, rute

Read More

Presiden Jokowi Kunjungan Kerja ke Sumatra Utara

Mimbar-Rakyat.com (Medan) – Presiden  Joko Widodo menghadiri sekaligus meresmikan Pembukaan Muktamar XXIII Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) Tahun 2023, di  Gedung Serbaguna Pemerintah Provinsi Sumatra Utara, Kabupaten Deli Serdang. Presiden langsung menuju tempat itu dari bandara.  Setelahnya, Presiden dan rombongan menuju Pasar Sukaramai, Kota Medan, untuk meninjau harga dan pasokan sejumlah komoditas

Read More

Toko Roti Berusia 100 Tahun Masih Menarik Selera Modern, Makanan Panggang Dengan Rasa Kuno Paling Diminati

Mimbar-Rakyat.com (Riyadh) - Jeddah yang bersejarah terkenal dengan banyak pasar dan bisnisnya yang berusia lebih dari 100 tahun, termasuk beberapa toko roti yang masih beroperasi. Menurut laporan Arab News, yang paling atau masih diminati antara lain makanan panggang terkenal dengan rasa kuno termasuk shareek, fatoot, khubz el-hab, roti bundar, dan

Read More

Jakarta Half Marathon: DKI Lakukan Rekayasa Lalin, Bagaimana Transjakarta?

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Dinas Perhubungan DKI Jakarta akan melakukan rekayasa lalu lintas (lalin) sehubungan dilaksanakannya Jakarta Half Marathon, Minggu 20 Agustus 2023, di Jakarta. Rekayasa dilakukan dari sejumlah arah menuju Monas. Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan, kegiatan Jakarta Half Marathon akan dimulai pukul 05.00-10.00 WIB. "Rekayasa lalu lintas

Read More

Status Wartawan Utama, Catatan Hendry Ch Bangun

Berkunjung ke sebuah daerah untuk kegiatan pers, suatu kali saya didatangi seseorang. Dengan wajah sumringah dia menyapa saya, “Saya sudah sah  menjadi wartawan Utama, Bang. Ini baru keluar kartunya,” lalu menunjukkan kartu kompetensi Utama, berlambangkan organisasi pers dan Dewan Pers. “Bagus. Bagus. Ingat, tanggung jawab Wartawan Utama besar lho.” “Siap Bang.

Read More

Peringatan HUT RI: Ada Rekayasa Lalin di Sekitar Monas

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi DKI Jakarta mengimbau para pengguna jalan agar menghindari ruas jalan sekitar Monas pada hari Kamis (17/8), karena digunakan untuk rangkaian kegiatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI). “Diimbau kepada para pengguna jalan agar menghindari ruas jalan tersebut dan dapat menyesuaikan pengaturan

Read More

Bentrokan antara pasukan elite di ibu kota Libya menewaskan 27 orang, melukai 106

Bentrokan antara Brigade 444 yang berpengaruh dan Al-Radaa telah memperebutkan kekuasaan sejak penggulingan diktator lama Muammar Qaddafi. Sebanyak 234 keluarga dievakuasi dari daerah garis depan.   Mimbar-Rakyat.com (Tripoli) - Bentrokan senjata antara dua kelompok bersenjata terkemuka (elite) di ibu kota Libya, Tripoli, telah menewaskan 27 orang dan melukai 106 lainnya. Demikian menurut

Read More

Banjir China: Keluarga tercabik-cabik oleh “gelombang besar dan ganas”

Miao Chunyou yang berusia sepuluh tahun berteriak memanggil ibunya kemudian dia menghilang ke dalam semburan air cokelat yang melanda Beijing barat. Arus kuat merenggut Miao dari cengkeraman ayahnya saat banjir, yang dipicu oleh hujan deras, mengejar keluarga beranggotakan tiga orang itu ke atap rumah tetangga. BBC News melaporkan, Ibunya Miao, berpegangan

Read More

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru