Tak Punya Garasi, Mobil Parkir di Bahu Jalan Diderek Petugas Dishub
MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Tak punya garasi, mobil parkir di jalan diderek petugas. Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan bertindak tegas, menertibkan lima mobil yang nangkring di Jalan Nipah Raya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, di belakang kantor walikota tersebut. Komandan Regu Derek Sudinhub Jaksel, M. Hodir mengatakan, penertiban ini sebagai tindaklanjut pengaduan
Read More