Libur Natal-Tahun Baru, Kendaraan Berat Dilarang Masuk Tol Jakarta-Cikampek
Mimbar-Rakyat.Com (Cikarang) - Satuan Lalu Lintas Polres Metro Bekasi, mulai Rabu 23 Desember 2020, akan melakukan penjagaan di dalam ruas tol Jakarta - Cikampek, untuk melarang kendaraan berat melintas di jalan tol Jakarta Cikampek. "Hari ini kita mulai melakukan larangan untuk kendaraan berat, seperti kendaraan pengangkut tanah maupun kendaraan berat lainnya,
Read More