Gunung Tangkuban Parahu Meletus, Tinggi Kolom Abu 200 Meter, Jangan Mendekat
MIMBAR-RAKYAT.Com (Subang) - Gunung Tangkuban Parahu, Subang, Jawa Barat meletus selama sekitar 3 menit 17 detik pada Sabtu (7/9) petang sekitar pukul 16:57 WIB. Saat ini Tangkuban Parahu berada pada status Level II atau waspada. Keterangan tertulis Pos Pengamatan Gunung Api Tangkuban Parahu, erupsi (meletus) tersebut teramati dengan tinggi kolom abu
Read More