‘Kuburan Anak-anak’ Gaza: Jumlah kematian warga Palestina melewati 10.000 orang
“Kita harus bertindak sekarang untuk menemukan jalan keluar dari kehancuran yang brutal, mengerikan, dan menyakitkan ini,” kata Sekje PBB, dan dia kembali menyerukan gencatan senjata kemanusiaan segera. Mimbar-Rakyat.com (New York) - Perang Israel di Gaza mengubah daerah kantong Palestina menjadi “kuburan bagi anak-anak.” Demikian dikatakan Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres pada
Read More