Saturday, April 20, 2024
Home > Berita (Page 322)

Deklarasi Doro Londa HPN 2019 bangun tol laut Bersama Kementerian Perhubungan

MIMBAR-RAKYAT.com (Surabaya) - Hari Pers Nasional (HPN) Jawa Timur 2019 bersama Kementerian Perhubungan gelar deklarasi KM Doro Londa untuk komitmen pengembangan tol laut. Deklarasi tersebut disampaikan dalam pembukaan Seminar Nasional Tol Laut "Melanjutkan Konektivitas, Membuka Jalur Logistik dan Menekan Disparitas Harga" di Aula Kapal Motor Doro Londa, Tanjung Perak, Surabaya, Jatim,

Read More
Selama 12 tahun, Rehema Ayako berjalan 3 km dari rumahnya yang berdinding seng ke tempat pembuangan sampah untuk mencari nafkah. “Ini rumah kedua saya. Saya menjual apa pun yang saya dapat yang bisa dijual untuk memenuhi kebutuhan,” kata ibu sembilan anak berusia 62 tahun ini. (Foto: Abdiwahid Abdikadir/Al Jazeera)

Jalan Pintas, Kemiskinan Mengantar ke Tempat Pembuangan Sampah

Sampah yang bagi umumnya masyarakat adalah kotoran yang harus segera dibuang, ternyata bagi sebagian orang itu adalah gantungan hidup. Hal itu tidak hanya terjadi di Indonesia, tetapi juga di belahan dunia lainnya, termasuk di Kenya. Kemiskinan menjadi jalan pintas menuju tempat pembuangan sampah. Osman Mohamed Osman melaporkan untuk All Jazeera,  Dandora

Read More

Gempa di Kepulauan Talaud, Tak Berpotensi Tsunami

Mimbar-Rakyat.com (Kepulauan Talaud) – Gempa berkekuatan magnitudo 5 terjadi di Kepulauan Talaud, Sulawesi Utaraa, pada pukul 8.25 WIB Senin (4/2). Demikian dilaporkan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG). BMKG melalui websitenya  menyebutkan, pusat gempa berada di 163 kilometer timur laut Kepulauan Talaud, di kedalaman di 95 kilometer. Gempa tidak berpotensi tsunami.***(edy)

Read More
Petir menyambar cakrawala Jeddah. Foto diambil pada 17 November 2015. (file Reuters/Arab News)

Badai dan Hujan Guntur Mengancam Mekah, Najran, dan Wilayah Timur

Mimbar-Rakyat.com (Jeddah) -  Pihak berwenang Arab Saudi memperingatkan penduduk Mekah, Najran, dan Wilayah Timur tentang tentang kemungkinan terjadinya hujan guntur disertai angin dan badai debu yang membatasi jarak pandang horizontal. Arab News melaporkan, Otoritas Umum Meteorologi dan Perlindungan Lingkungan di Arab Saudi mengatakan bahwa badai petir dan hujan diperkirakan terjadi di

Read More
Perairan yang penuh pasir di Eleuthera di Bahama, seperti terlihat dari pesawat yang diabadikan pada 25 Juni 2018. (Foto: file AFP/France24)

28 Migran Haiti Terbunuh Akibat Kapal Karam di Bahama

Mimbar-Rakyat.com (Bahama) - Setidaknya 28 warga Haiti tenggelam di lepas pantai Abaco di Bahama, akibat kapal yang mereka tumpangi karam. Demikian menurut pejabat setempat, Minggu (3/2) waktu setempat. Hal itu, menurut laporan France24 yang mengutip kantor berita AFP, merupakan tragedi terbaru di laut yang menimpa para migran yang ingin meninggalkan negara

Read More

Rabu: Surabaya Hingga Jakarta Mengalami Hujan Dalam Durasi Singkat

Mimbar-Rakyat. Com (Jakarta) -   Hujan diprediksi akan terjadi di Surabaya, Yogyakarta, Semarang, Bandung,  Jakarta, dan sejumlah kota lainnya di Indonesia, pada Rabu (6/2). Namun hujan terjadi dalam durasi singkat. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan, pada Rabu tersebut potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat diperkirakan terjadi

Read More

Ahok Pulang Kampung Ziarah ke Makam Ayah Ditemani Tiga Anak

MIMBAR-RAKYAT.Com (Belitung) - Basuki Tjahaja Purnama (BTP) atau Ahok pulang kampung ke Belitung, Bangka Belitung. Dia bersama sang ibunda beserta ketiga anaknya, Nicholas Sean, Nathania Purnama dan Daud Albeenner Purnama. Keakraban keluarga tersebut direkam putra sulung Ahok, Nicholas Sean yang diunggah di instagram storynya. Nicholas merekam setiap jengkal perjalanan pulangnya ke Belitung

Read More

Pemkot Jayapura imbau ASN hati-hati berpose

MIMBAR-RAKYAT.com (Jayapura) – Semakin mendekati Pilpres harus semakin hati-hati, baik dalam mengeluarkan perkataan atau pun berbagai jenis ekspresi diri lainnya. Ini pula yang menyebabkan Pemerintah Kota Jayapura, Provinsi Papua mengimbau aparat sipil negara (ASN) dan pejabat yang bekerja di pemerintahan kota lebih berhati-hati dalam berpose atau berekspresi ketika diundang untuk menghadiri

Read More

Pengungsi dalam penjara raih penghargaan sastra terbaik Australia

MIMBAR-RAKYAT.com (Sydney) – Behrouz Boochani, pengungsi yang dipenjara di kawasan terpencil Pasifik, memenangi penghargaan sastra tertinggi Australia melalui buku pertamanya yang ditulis menggunakan telepon genggam serta dikirimkan per bab melalui WhatsApp. Boochani, warga Iran yang ditahan di kamp yang dikelola Australia di pulau di Papua Nugini, meraih Penghargaan Sastra Victoria dengan

Read More

Gudang Penyimpanan Logistik Pileg-Pilpres 2019 Bocor, Berpotensi Timbulkan Masalah

MIMBAR-RAKYAT.Com (Bekasi) - Gudang penyimpanan logistik pemilihan umum legislatif dan presiden yang disewa oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bekasi bocor. Hal itu diketahui setelah Bawaslu Jawa Barat melakukan inspeksi mendadak pada Kamis (31/1) siang. Bersamaan dengan hujan deras, komisionir Bawaslu Jawa Barat mendatangi gudang logistik pemilu di Jalan Karang Satria,

Read More

Banyak Sumbangan Masyarakat, Dana Kampanye Prabowo-Sandi Capai Rp 99,7 Miliar

MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi mengumumkan dana penerimaan dan pengeluaran kampanye Pilpres 2019 per September hingga Januari 2019. Dana yang diterima sebesar Rp 99,7 miliar dan pengeluaran dana sebesar Rp 83,2 miliar selama masa kampanye. Berdasarkan laporan, calon Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto memberikan sumbangan Rp 34,4

Read More
Petugas layanan darurat ketika melakukan menyelamatkan di daerah banjir. (Foto: Arab News)

Banjir di Arab Saudi Tewaskan 12 Orang dan Ratusan Diselamatkan

Mimbar-Rakyat.com (Jeddah) - Banjir yang terjadi pekan ini  di Arab Saudi menewaskan 12 orang dan ratusan lainnya berhasil diselamatan. Demikian disampaikan 0ihak Pertahanan Sipil Arab Saudi, Rabu (30/1) waktu setempat. Operasi darurat utama, seperti dilaporkan Arab News, terjadi di Tabuk di mana 10 orang tewas sejak hujan lebat dimulai pada hari

Read More
Yosep Adi Prasetyo. (Foto: Dewan Pers)

Dewan Pers: Tabloid Barokah Bukan Produk Jurnalistik

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) -  Dewan Pers menyatakan bahwa tabloid Indonesia Barokah (Tabloid Barokah) bukan produk jurnalistik. Demikian disampaikan Ketua Dewan Pers  Yosep Adi Prasetyo,  melalui siaran pers Dewan Pers.  Keputusan itu ditetapkan setelah melalui sidang pleno Dewan Pers, Selasa (29/1). Pada siaran pers Dewan Pers, yang diterima Rabu (30/1), Yosep menyatakan, Tabloid

Read More

Pedagang sate babi di Padang terancam hukuman lima tahun penjara

MIMBAR-RAKYAT.com (Pekanbaru) – Pedagang sate daging babi di Padang, Bustami dan istrinya Devi, diancam hukuman penjara lima tahun dan denda Rp2 miliar, karena merugikan konsumennya. Pakar hukum Universitas Riau, DR Erdianto Effendi, mengatakan Kamis, ancaman hukuman tersebut diatur dalam Undang-Undang Nomor 8 tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen, khususnya pasal 62 ayat

Read More

MK Tolak Gugatan UU LLAJ, Pengendara Gunakan Telepon dan GPS Bisa Dipenjara 3 Bulan

MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Mahkamah Konstitusi (MK) menegaskan, larangan penggunaan telepon ketika berkendara sebagaimana diatur dalam Pasal 106 ayat (1) dan Pasal 283 Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009 (UU LLAJ) sesuai konstitusional. Aturan itu digugat komunitas Toyota Soluna Community sebagai pemohon I dan seorang driver taksi online sebagai pemohon II. "Maksud dari Penjelasan

Read More
Apaarat militer memeriksa korban peledakan granat di Masjid. (Foto: Dokumentasi Milier Filipina/AP/Al Jazeera)

Dua Orang Tewas 4 Cedera di Masjid Akibat Serangan Granat

Mimbar-Rakyat.com (Zamboanga) - Setidaknya dua orang tewas dan empat lainnya cedera dalam serangan granat terhadap sebuah masjid di Zamboanga, Filipina selatan. Demikian dikatakan pejabat setempat. Serangan di kota Zamboanga itu, menurut laporan Al Jazeera, terjadi pada dini hari Rabu (29/1), hanya beberapa hari setelah ledakan kembar yang mematikan di sebuah katedral

Read More

Sebanyak 10 buku cetak dan e-book diluncurkan di HPN 2019

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Di antara berbagai program Hari Pers Nasional ( HPN|) 2019 di Surabaya, 6-9 Februari 2019, adalah meluncurkan 10 judul buku karya para wartawan dari berbagai angkatan, baik edisi cetak maupun berupa e-book. Pada HPN sebelumnya semua buku dicetak (print) tapi pada HPN 2019 dilengkapi bentuk digital (e-book) yang

Read More

Bawaslu Akan Panggil Ganjar Pranowo Terkait Deklarasi Dukungan 31 Kepala Daerah untuk Jokowi-Ma’ruf

MIMBAR-RAKYAT.Com (Semarang) - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Tengah akan memanggil Ganjar Pranowo untuk dimintai klarifikasi terkait aksi pengumpulan 31 kepala daerah di suatu hotel di Solo pada Sabtu (26/1). Dalam perkumpulan itu, 31 kepala daerah mendeklarasikan dukungan kepada Joko Widodo- Ma'ruf Amin. "Tentunya Bawaslu Jateng tidak akan tinggal diam. Kita investigasi

Read More
Hujan deras membanjiri jalan-jalan di Madinah. (Foto: Arab News)

Banjir di Sejumlah Wilayah di Arab Saudi, Puluhan Orang Diselamatkan

Mimbar-Rakyat.com (Jeddah) - Hujan deras dan badai pasir di sejumlah wilayah di Arab Saudi telah menyebabkan banjir. Penutupan sekolah dan tempat-tempat umum terpakksa ditutup karena kondisi yang buruk. Arab News melaporkan, pihak berwenang sejak Senin (28/1) teleh mengeluarkan instruksi agar semua pihak mengambil tindakan pencegahan selama cuaca buruk. Hujan mengguyur bagian

Read More

Kamis: Jakarta dan Surabaya Diperkirakan Hujan Petir

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat diperkirakan terjadi di seluruh wilayah Jakarta pada Kamis (31/1). Hal sama diprediksi terjadi di Surabaya. Banda Aceh dan Mataram diprakirakan akan terjadi hujan sepanjang hari Kamis dari pagi hingga Jumat dini hari.  Sementara Denpasar, Yogyakarta, Bandung, Manado,

Read More

Sidang Kasus Meikarta, Pejabat Pemprov Jabar Simpan Rp 950 Juta di Plafon Rumah

MIMBAR-RAKYAT.Com (Bandung)- Uang sebesar SGD 90 ribu mengalir ke pejabat Pemerintah Provinsi Jawa Barat diduga untuk memperlancar Rekomendasi dengan Catatan (RDC) proyek Meikarta. Itu terjadi saat pihak Pemrov Jabar memutuskan untuk menghentikan sementara megaproyek tersebut karena belum mengantongi rekomendasi Gubernur Jawa Barat. Dalam kesaksian Kepala Seksi Pemanfaatan Ruang pada Bidang Penataan Ruang

Read More

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru